Inilah Aplikasi KKM Kurikulum 2013 SD Kelas 1, 2, 3, 4, 5, dan 6 untuk SD Tahun Pelajaran 2019/2020 dalam Microsoft Excel yang sengaja dipublikasikan hanyalah untuk memenuhi kebutuhan semua guru kelas, baik kelas bawah maupun kelas atas tingkat satuan pendidikan dasar. Apalagi sekarang sudah mulai tahun ajaran baru 2019-2020 tentunya semua guru, baik guru mata pelajaran maupun guru kelas semua administrasi harus lengkap termasuk Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) dengan tujuan agar rencana, proses, pembuatan, pelaksanaan, hasil atau evalusi pembelajaran berjalan sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan.
Mungkin masih ditemukannya sedikit permaslahan dengan KKM, yaitu apa saja yang dinilai, cara menghitung nilai, yang paling nampak nanti pada akhir semester akan muncul berapa nilai KKM pada setiap mata pelajaran. Untuk menentukan KKM yaitu ada tiga aspek yang harus dinilai, dipahami oleh guru apa lagi kepala sekolah. Apa saja ketiga aspek tersebut? Aspek-aspek dalam KKM diantaranya :
1. Kompleksitas
2. Daya Dukung, dan
3. Inteks Siswa
Baik akan kami uraikan sedikit mengenai ketiga aspek di atas.
Kompleksitas (kesulitan atau tingkat kerumitan) mengacu pada tingkat kesulitan Kompetensi Dasar (KD) yang bersangkutan. Kompleksitas ini ditentukan bila dalam pelaksanaan ditemukan :
a) pemahaman SDM
- memahami Kompetensi yang harus dicapai peserta didik dan
- memiliki kemampuan dan pengetahuan sesuai mata pelajaran atau bidan studi
b) daya kretivitas dan inovasi dalam melaksanakan pembelajaran
c) waktu yang telah ditentukan untuk mencapai kompetensi dan metode yang bervariasi dalam pelksanaan proses belajar mengajar.
d) daya nalar dan kecermatan siswa yang tinggi
e) bantuan ksusus dengan bantuan orang lain, misalnya teman sebaya
f) semakin tinggi daya nalar KD atau kompleks maka nilainya semakin rendah, dan semakin mudah KD maka nilainya semakin gtinggi.
Terseia juga :
Catatan Penting Kalender Pendidikan Tahun 2019/2020 Yang Perlu Diketahui Oleh Guru
DOWNLOAD PROGRAM SEMESTER 1 (GANJIL) BAHASA INDONESIA SMA KELAS X (10) TAHUN PELAJARAN 2019/2020 SUDAH JADI, SILAHKAN EDIT
Download RPP Matematika Kelas 3 SD Semester 1
Daya Dukung yaitu meluputi kelengkapan pembelajaran diantaranya sumber belajar/buku, ruang belajar, alat peraga, laboraturium, dan sarana dan prasarana yang diperlukan dalam pembelajaran, misalnya :
- Biaya Operasional Pendidikan(BOP).
- Manajemen Sekolah/Madrasah.
- Kepedulian Stakeholder Sekolah/Madrasah.
Perbandingan antara sarana dan prasarana ideal yang dibutuhkan dengan sarana dan prasarana yang ada.
Semakin tinggi daya pendukung maka nilainya semakin tinggi. Aspek Intake siswa (Tingkat kemampuan rata-rata siswa) yaitu; Keberagaman latar belakang, potensi dan kemampuan siwa secara individual).
Intake
Intake merupakan tingkat kemampuan rata-rata peserta didik. Intake siswa bisa dinilai pada waktu pelaksanaan PPDB dan nilai yang dicapai siswa pada waktu kelas sebelumnya untuk menentukan estimasi. Contoh rentang nilai yang bisa digunakan: jika intake siswa tinggi maka rentang nilai yang digunakan (81-100), intake sedang (65-80), untuk intake rendah (50-64).
Secara jelasnya mari kita lihat tabel di bawah ini.
Kriteria dan Skala Penilaian, Aspek yang dianalisis pada Intake Siswa |
Begitu juga sama halnya dengan kedua aspek KKM lainnya ada perhitungannya.
Untuk lebih jelas dan memahami dan lebih lengkap mari lihat tayangan yang merupakan gambaran dari KKM mulai kelas 1 sampai 6 SD di bawah ini.
Aplikasi KKM Kurikulum 2013 Kelas 1 SD TP 2019/2020
Aplikasi KKM Kurikulum 2013 Kelas 1 SD TP 2019/2020 |
Aplikasi KKM Kurikulum 2013 Kelas 2 SD TP 2019/2020
Aplikasi KKM Kurikulum 2013 Kelas 2 SD TP 2019/2020 |
Aplikasi KKM Kurikulum 2013 Kelas 3 SD TP 2019/2020
Aplikasi KKM Kurikulum 2013 Kelas 3 SD TP 2019/2020 |
Aplikasi KKM Kurikulum 2013 Kelas 4 SD TP 2019/2020
Aplikasi KKM Kurikulum 2013 Kelas 4 SD TP 2019/2020 |
Aplikasi KKM Kurikulum 2013 Kelas 5 SD TP 2019/2020
Aplikasi KKM Kurikulum 2013 Kelas 5 SD TP 2019/2020 |
Aplikasi KKM Kurikulum 2013 Kelas 6 SD TP 2019/2020
Aplikasi KKM Kurikulum 2013 Kelas 6 SD TP 2019/2020 |
Silahkan download sesuai dengan kelasny masing-masing.
- >>> [ Download Aplikasi KKM Kurikulum 2013 Kelas 1 SD TP 2019/2020 ]
- >>> [ Download Aplikasi KKM Kurikulum 2013 Kelas 2 SD TP 2019/2020 ]
- >>> [ Download Aplikasi KKM Kurikulum 2013 Kelas 3 SD TP 2019/2020 ]
- >>> [ Download Aplikasi KKM Kurikulum 2013 Kelas 4 SD TP 2019/2020 ]
- >>> [ Download Aplikasi KKM Kurikulum 2013 Kelas 5 SD TP 2019/2020 ]
- >>> [ Download Aplikasi KKM Kurikulum 2013 Kelas 6 SD TP 2019/2020 ]
Sumber : http://gurujumi.blogspot.com/
Demikianlah yang dapat admin sajikan pada kesempatan kali ini. Semoga sebuah oencarian yang sedang diperlukan tepatnya adalah artikel ini. Aamiin
0 Response to "Download Aplikasi KKM Tahun Pelajaran 2019/2020 Kelas 1, 2, 3, 4, 5, 6 SD Semester 1 dan 2 Kurikulum 2013"
Post a Comment
Terima kasih sudah berkunjung