Salah satu indikator keberhasilan kepemimpinan seorang kepala sekolah diukur dari mutu pendidikan yang ada di sekolah yang dipimpinnya. Dalam konteks pendidikan, pengertian mutu mencakup input, proses, dan output pendidikan (Depdiknas, 2001:5). Input pendidikan adalah segala sesuatu yang harus tersedia karena dibutuhkan untuk berlangsungnya proses. Proses pendidikan merupakan berubahnya sesuatu menjadi sesuatu yang lain dengan mengintegrasikan input sekolah sehingga mampu menciptakan situasi pembelajaran yang menyenangkan (enjoyable learning), mampu mendorong motivasi dan minat belajar, dan benar-benar mampu memberdayakan peserta didik. Output pendidikan adalah merupakan kinerja sekolah yang dapat diukur dari kualitasnya, efektivitasnya, produktivitasnya, efisiensinya, inovasinya, dan moral kerjanya..
Download Administrasi Kepala Sekolah Terlengkap dan Terbaru |
Sebanyak 48 contoh atau format administrasi yang harus dimiliki. Rinciannya bisa dilihat oleh Ibu / Bapak Kepala sekolah, di bawah.
Administrasi yang berkaitan dengan Pengajaran
- Daftar Pembagian Tugas Mengajar
- Buku Pemeriksaan Persiapan Mengajar
- Buku Penyelesaian Kasus Sekolah
- Daftar Hasil Evaluasi Belajar Tahap Akhir
- Buku Rekapitulasi Kenaikan Kelas dan Kelulusan
- Buku Serah Terima STTB atau Ijazah
- Jadwal Pelaksanaan Supervisi Mengajar
- Program Semester
- Silabus Mata Pelajaran
- RPP
- Buku Program Bimbingan
- Buku Pencapaian Target dan Daya Serap Kurikulum
- Buku Serah terima Rapor
- Buku Kunjungan Pengawas Sekolah
- Buku Agenda
- Buku Pengaduan, Masukan, Kritik dan Saran
- Buku Notulen Rapat Komite Sekolah / Guru
- Kegiatan Menggunakan SK Kepala Sekolah
- Buku Ekspedisi
- Buku Tamu Umum dan Buku Tamu Khusus
- Buku Supervisi Kunjungan Kelas
Administrasi yang berkaitan dengan Kesiswaan
- Formulir Pendaftaran Siswa Baru
- Buku Calon Siswa Baru
- Buku Data Siswa Baru
- Buku Klapper
- Papan Absen dan Rekapitulasi Absen Harian Siswa
- Buku Mutasi Siswa
- Buku Rekap Mutasi Siswa 1 Semester
- Surat Permohonan Pindah Sekolah
- Surat Keterangan Pindah Sekolah
- Pendaftaran Masuk SMP
- Buku Kenaikan Kelas
- Buku Prestasi Siswa
Administrasi yang berkaitan dengan Kepegawaian
- Buku Catatan / Penilaian Tata Usaha atau Guru PNS
- Data Kepegawaian&nbnbsp;
- Buku Diklat
- Buku Penghargaan
- Buku Seminar atau Lokakarya
- Buku Cuti Pegawai
- Buku Izin Keluar Pegawai
- Buku Piket Guru
Administrasi yang berkaitan dengan Keuangan
- Buku Kas Umum (BKU)
- Buku Kas Pembantu Kepala Sekolah
Administrasi yang berkaitan dengan barang dan perlengkapan
- Buku Kartu Inventaris Barang Sekolah
- Buku Keadaan Barang Inventaris lainnya.
Sebagai bahan pertimbangan sebelum memutuskan untuk mendownload, administrasi di atas dapat dilihat di bawah.
Silahkan download dan segera untuk dimiliki.
Mudah-mudahan Administrasi Kepala Sekolah Terlengkap dan Terbaruyang dibagikan dapat membantu kepala di sekolah dasar dalam melengkapi semua administrasi sd yang dibutuhkan.
Kami nantikan masukan berupa komentar dan silahkan untuk membuka lagi yang dibutuhkan dalam blog library pendidikan ini.
Catatanku :
Dalam upaya peningkatan mutu sekolah dan profesionalisme kepala sekolah harus ada pihak yang berperan dalam peningkatan mutu tersebut. Dan yang berperan dalam peningkatan profesionalisme kepala sekolah adalah pengawas sekolah yang juga merupakan pemimpin pendidikan yang bersama-sama kepala sekolah memiliki tanggung jawab terhadap perkembangan sekolah.
Catatanku :
Dalam upaya peningkatan mutu sekolah dan profesionalisme kepala sekolah harus ada pihak yang berperan dalam peningkatan mutu tersebut. Dan yang berperan dalam peningkatan profesionalisme kepala sekolah adalah pengawas sekolah yang juga merupakan pemimpin pendidikan yang bersama-sama kepala sekolah memiliki tanggung jawab terhadap perkembangan sekolah.
0 Response to "Download Administrasi Kepala Sekolah Terlengkap dan Terbaru"
Post a Comment
Terima kasih sudah berkunjung