Materi Pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) Kecepatan Akses Internet SMP/MTs Kelas 9

Materi Pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) Kecepatan Akses Internet SMP/MTs Kelas 9 library pendidikan
Materi Pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) Kecepatan Akses Internet SMP/MTs Kelas 9
Pada kesempatan kali ini kami akan membagikan materi Teknologi Informasi dan Komunikas untuk SMP dan MTs Kelas 9 dengan materi Kecepatan Akses Internet

Kompetensi

Kompetensi & Indikator
Kompetensi Dasar:
Mengenal Kecepatan Akses Internet 

Indikator:
  1. Siswa dapat menyebutkan pengertian kecepatan tranfer data di internet
  2. Siswa dapat menyebutkan komponen-komponen yang mempengaruhi kecepatan tranfer internet
  3. Siswa dapat menyebutkan macam-macam kecepatan akses intern

Ada pun Materinya adalah sebagai berikut :
  • Bandwith
  • Server Proxy
  • Backbone
  • Keamanan Data
  • Layanan yang diberikan
  • Teknologi yang digunakan
  • Dial-Up
  • ADSL
  • GPRS
  • 3G
  • Wifi
  • Wireless Broadband
  • LAN
  • TV Kabel

 Latihan

Latihan 1
Latihan 2

Tes

Baiklah kita bahan sedikit materi ini yaitu mengenai Bandwith.
Bandwidth

Materi Pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) Kecepatan Akses Internet SMP/MTs Kelas 9 library pendidikan

Bandwidth adalah lebar saluran data yang dilewati secara bersama-sama oleh data-data yang di transfer. Bandwidthbandwidth yang dimiliki oleh sebuah ISP untuk mengetahui kemampuan ISP mentransfer data. 

Bandwidth paling banyak digunakan sebagai ukuran kecepatan aliran data. Tetapi apakah itu bandwidth sebenarnya? Bandwidth adalah suatu ukuran dari banyaknya informasi yang dapat mengalir dari suatu tempat ke tempat lain dalam suatu waktu tertentu. Bandwidth dapat dipakai untuk mengukur baik aliran data analog mau pun aliran data digital. Sekarang telah menjadi umum jika kata bandwidth lebih banyak dipakaikan untuk mengukur aliran data digital. 
Sebelumnya kami sajikan :

Satuan yang dipakai untuk bandwidth adalah bits per second atau sering disingkat sebagai bps. Seperti kita tahu bahwa bit atau binary digit adalah basis angka yang terdiri dari angka 0 dan 1. Satuan ini menggambarkan seberapa banyak bit (angka 0 dan 1) yang dapat mengalir dari satu tempat ke tempat yang lain dalam setiap detiknya melalui suatu media. 

Ternyata konsep bandwidth tidak cukup untuk menjelaskan kecepatan jaringan dan apa yang terjadi di jaringan. Untuk itulah konsep Throughput muncul. Throughput adalah bandwidth aktual yang terukur pada suatu ukuran waktu tertentu dalam suatu hari menggunakan rute internet yang spesifik ketika sedang mendownload suatu file. Bagaimana cara mengukur bandwidth? Dan bagaimana hubungannya dengan throughput? Seperti telah diulas di atas, bandwidthbandwidth: 

Materi Pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) Kecepatan Akses Internet SMP/MTs Kelas 9 library pendidikan
Keterangan : 
- bits : bit per secon 
- s    : secon (menit) 

Sedangkan throughput walau pun memiliki satuan dan rumus yang sama dengan bandwidth, tetapi throughput lebih pada menggambarkan bandwidth yang sebenarnya (aktual) pada suatu waktu tertentu dan pada kondisi dan jaringan internet tertentu yang digunakan untuk mendownload suatu file dengan ukuran tertentu. 

Dengan hanya mempergunakan bandwidth sebagai patokan, misalnya kita menggunakan telkom speedy (328 Kbps) untuk mendownload file sebesar 64KB (kilo bytes) seharusnya bisa didownload dalam waktu sekedip mata atau satu detik, tetapi setelah diukur ternyata memerlukan waktu 4 detik. Jadi jika ukuran file yang didownload adalah 64 kb, sedangkan waktu downloadnya adalah 4 detik, maka bandwidth yang sebenarnya atau bisa kita sebut sebagai throughput adalah 64 kb / 4 detik = 16 kbps. 
Lihat juga : 
Kumpulan Buku Materi Pelajaran kurikulum SMP/MTs Kelas 7, 8, 9
Sayangnya, throughput karena banyak alasan, kadang sangat jauh dari bandwidth maksimum yang mungkin dari suatu media. Beberapa faktor yang menentukan bandwidth dan throughput adalah: dapat di analogi kan sebagai sebuah jalan yang dilewati kendaraan secara bersamaan. Bagaimana apabila kendaraan yang lewat sema banyak? Tentu gerakannya menjadi lebih lambat. Coba pikirkan bagaimana agar kendaraan yang padat, dapat bergerak cepat? Tentu caranya antara lain memperlebar jalan. Kita perlu mengetahui adalah jumlah bit yang dapat dikirimkan dalam satu detik. Berikut adalah rumus dari
  • Piranti jaringan
  • Tipe data yang ditransfer
  • Topologi jaringan
  • Banyaknya pengguna jaringan
  • Spesifikasi komputer client/user
  • Spesifikasi komputer server
  • Induksi listrik dan cuaca
  • dan alasan-alasan lain.

Dengan memahami konsep-konsep tersebut kita dapat mulai memperhitungkan keperluan kecepatan koneksi internet kita yang sesungguhnya dan pilihan koneksi yang diperlukan. Bukan hanya karena termakan iklan yang menebarkan janji bandwidth yang tinggi dengan harga yang murah.

Materi Pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) Kecepatan Akses Internet SMP/MTs Kelas 9 library pendidikan

Selengkapnya silahkan unduh filenya di bawah ini.

Tim Pengembang untuk materi Kecepatan Akses Internet :
  Penulis                 : Sahrudin, S.Kom
  Pengkaji Materi : Drs. Pitoyo Yuliatmojo, M.T
  Pengkaji Media : M. Adhi Bagus Nurhadi, S.Kom
  Pemimpin Tim M. Hasan Chabibie, ST
  Pemrogram         : Andi Sulistiyono, S.Kom.
  Pendesain Grafis : Yane Hendarita , A.Md
  Animator                 : Yane Hendarita , A.Md
  Pengontrol Kualitas: Nasehadin, S.Kom.

Lebih baik bagikan dulu sebelum di download

Baca juga Artikel Penting Lainnya


Demikanlah artikel dan file yang kami bagikan ini, semoga dapat menjadi referensi dalam memudahkan pekerjaan Ibu dan Bapak Guru. Berikanlah komentar yang relevan demi perbaikan blog ini, agar dunia pendidikan kita lebih baik sesuai dengan tujuan yang diharapkan.

0 Response to "Materi Pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) Kecepatan Akses Internet SMP/MTs Kelas 9"

Post a Comment

Terima kasih sudah berkunjung