Format Serah Terima Rapor


Assalamuaikum Wr. Wb.
Bagaimana kabarnya Ibu dan Bapak guru setelah pelaksanaan Ulangan Kenaikan Kelas (UKK)? Mungkin jawaban Ibu dan Bapak Guru sangat melelahkan apalagi Ibu Bapak yang merangkap sebagai wali kelas.

Maka dari itu saya akan sedikit membantu untuk melepas rasa lelah itu dengan menampilkan Buku Penyerahan dan Pengembalian Rapor. 
Buku penyerahan dan pengembalian rapor berguna sebagai dokumentasi Ibu dan Bapak Guru termasuk pelengkap adminitrasi kelas maupun sekolah, yaitu berfungsi selain dari dokumentasi atau arsip Ibu/Bapak guru yaitu untuk mengatisipasi jika suatu ketika ada kejadian rapor yang hilang, atau belum dikembalikan oleh peserta didik, maka Ibu dan Bapak guru dapat mengetahui keberadaan rapor tersebut. Sehingga mengurangi kesalah pahaman antara guru dengan wali siswa.  

Maka dari itu saya share kepada Ibu dan Bapak guru Buku  Daftar Penyerahan dan Pengembalian rapor seperti di bawah ini.

Sampul Penyerahan dan Pengembalian Rapor 

DAFTAR PENYERAHAN DAN
PENGEMBALIAN RAPOR

TAHUN PELAJARAN 20... / 20...

Nama Sekolah   : .................................................
NIS / NSS           : .................................................
NPSN                 : .................................................
Kelas                  : .................................................
Semester             : .................................................
                      Kecamatan         : .................................................
 Format Penyerahan dan Pengembalian Buku Rapor


PEMERINTAH KABUPATEN ...................
DINAS PENDIDIKAN
UPTD. PENDIDIKAN KECAMATAN ...............
SD. NEGERI ........................... 
Alamat : ...............................................................  

  
DAFTAR PENYERAHAN / PENGEMBALIAN RAPOR *)
TAHUN PELAJARAN 20... / 20...

Nama Sekolah           : .................................................
NIS / NSS                   : .................................................
NPSN                         : .................................................
Kelas                           : .................................................
Semester                     : .................................................
Kecamatan                 : .................................................
 



Nomor
Nama Siswa
Jen
Kel
Nama Orang Tua
Tanda Tanga Penerima
Ket.
Urt
Induk
NISN
























































































































































Ketarangan : *) coret yang tidak perlu
                                                                                                ........................., ..................20..
Mengetahui :

Kepala Sekolah,
Guru / Wali Kelas ..........






........................................
........................................
                 NIP.
                 NIP.

Demikianlah contoh Daftar Penyerahan dan Pengembalian Buku Rapor yang dapat saya posting kali ini. Mudah-mudahan bermanfaat bagi Ibu dan Bapak Guru.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Lebih baik bagikan dulu sebelum di download

Baca juga Artikel Penting Lainnya


Demikanlah artikel dan file yang kami bagikan ini, semoga dapat menjadi referensi dalam memudahkan pekerjaan Ibu dan Bapak Guru. Berikanlah komentar yang relevan demi perbaikan blog ini, agar dunia pendidikan kita lebih baik sesuai dengan tujuan yang diharapkan.

0 Response to "Format Serah Terima Rapor"

Post a Comment

Terima kasih sudah berkunjung